Petani di Indonesia jumlahnya puluhan juta. Mereka adalah produsen dalam rantai konsumsi kebutuhan publik. Para petani ibarat mata air penghidupan. Sebab, petanilah yang menghasilkan berbagai macam pangan, baik padi (beras), jagung, singkong, ubi, kacang, sayuran, dan buah-buahan.
Merekalah pahlawan pangan tanpa tanda jasa.
KEMBALI KE ARTIKEL