Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Emansipasi-Cybersastra

15 Oktober 2013   14:40 Diperbarui: 24 Juni 2015   06:30 472 0
Sebuah genre pada karya sastra baru muncul bukan oleh 'media' atau dari pelakunya sendiri. Tetapi, sejarah mencatat bahwa sebuah genre baru bahkan yang sampai fenomenal pun seutuhnya bukan berpatokan dan bertumpu pada media saja, tetapi juga pada kekuatan karya itu sendiri.

Meski sudah banyak media yang berkembang pesat, baik itu yang fokus dalam media berbasis Seni Budaya dan sastra. Meskipun itu dikelolah oleh media cetak nasional, lokal yang bahkan sudah menyediakan kolom khusus Seni pada halamannya. Namun, kembali lagi itu tidak terlalu menguatkan, karena banyak dalam perkembangannya kadang sudah lebih awal berguguran ditengah jalan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun