Sejarah mencatat bahwa dia dan Buzz Aldrin adalah orang pertama yang menginjakan kakinya di Bulan. Tercatat demikian, walaupun ada pula para non believer atau yang tidak percaya pada momen pendaratan pertama Apolo 11 di Bulan yang memang sarat kontroversi ini.
Dan tampaknya, rahasia akan pendaratan itu memang benar benar dibawa ke liang kubur oleh Neil Armstrong sendiri. Dan biarlah sejarah tetap mencatatnya demikian.
Yang jadi pertanyaan adalah ke bangsa kita sendiri, Indonesia.
Orang yang pertama kali ke Bulan aja udah tiada, eh kita masih aja ngeributin SARA atau Pilkada.
Mau jadi apa?
" One small step for a man, one giant leap for mankind" - Neil Armstrong