Pesawat Boeing 777 milik Maskapai Penerbangan Malaysian Airlines yang berangkat dari Bandara Internasional Schipol, Belanda pada 17 Juli 2014 dikonfirmasikan telah tertembak jatuh oleh missil yang diduga berasal kendaraan peluncur misil berjenis BUK buatan Rusia di wilayah zona penerbangan perbatasan Rusia dan Ukraina dan jatuh di Hrabove, wilayah utara Donetz, Ukraina