Dalam kegiatan yang bertajuk "Sinergi Merajut Citra Pemasyarakatan yang Berdampak", Dirjen PAS Bapak Reynhard selaku pemateri menyampaikan pentingnya humas dalam membangun citra positif pemasyaratan dengan menonjolkan Keberhasilan pembinaan di dalam rutan dan lapas maupun bapas.
KEMBALI KE ARTIKEL