Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Gorontalo menggelar Sidang TPP (Tim Pengamat Pemasyarakatan) sebagai bagian dari upaya evaluasi dan pembahasan terkait Litmas (Laporan Penelitian Kemasyarakatan) khususnya pemenuhan capaian litmas menjelang akhir tahun 2024. Sidang dilaksanakan di  ruang sidang TPP Bapas Gorontalo dihadiri oleh Ketua TPP,Mohamad Ahmad anggota TPP, dan Peserta yaitu Pembimbing Kemasyarakatan. Bertujuan untuk mengevaluasi capaian Litmas, khususnya dalam mendukung proses reintegrasi sosial bagi klien pemasyarakatan.
KEMBALI KE ARTIKEL