Mohon tunggu...
KOMENTAR
Fiksiana Pilihan

Enggrang, Dirimu....

14 November 2023   08:38 Diperbarui: 14 November 2023   09:06 50 1
Akulah EnggrangAda jua yang menyebut JangkunganTerbuat dari bambu dan kayu
Digergaji
Dipotong
Diukur
Dijadikan pijakan
Memainkannya butuh keahlian
Keseimbangan badan
Kesempurnaan motorik
Bukan seperti dia
Yang bermodal kuota dan gawai
Modal besar tapi hanya jhempol yan dilatih
Aku tak perlu biaya banyak
Cukup kreativitas dan sedikit kemauan berlatih...
Aku kini terbang bersama angin masa silam....
Dan, disini aku dihidupkan kembali...
SEKOLAH ALAM PRASASTI

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun