Siapa saja di dunia ini pasti mempunyai sosok idola. Idola bisa seorang tokoh, politisi, aktris, ayah, ibu dan seterusnya. Dari balik keseriusan kita mengidolakan seseorang pasti ada alasan kuat yang menyertainya, bisa karena ketampanannya, kecantikannya, sifat dan karakternya atau prestasinya dalam bidang tertentu yang membuat idola kita menjadi bintang yang terkenal sekaligus bersinar.
KEMBALI KE ARTIKEL