Kelompok Tani Hutan (KTH) Jaga Raksa, Bentarsari, Salem maju ke lomba Wana Lestari mewakili Cabang Dinas Kehutanan (CDK) V Tegal. CDK V yang mengampu 3 kabupaten dan 1 kota yang terdiri dari Kabupaten Brebes, Kabupaten Tegal, Kabupaten Pemalang dan Kota Tegal. Hal ini disampaikan Kepala Kantor CDK V , Suhirin, S.Hut, M. Si dihadapan peserta dan tim penilai Lomba Wana Lestari (03/05/2023). KTH Jaga Raksa maju ke tingkat provinsi Jawa Tengah setelah menyisihkan kelompok lainnya di CDK V.Â
KEMBALI KE ARTIKEL