Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Ki Bonggol Maestro Wayang Cepak dari Brebes

15 Juni 2021   23:00 Diperbarui: 15 Juni 2021   23:07 732 5
Wayang Cepak boleh dikatakan Wayang Brebesan walau wayang ini tersebar dari Batang sampai Indramayu. Banyak perbedaan yang mendasar Wayang Cepak dengan wayang-wayang yang ada di nusantara mulai dari bentuk fisik dan sumber ceritanya. Bentuk fisiknya yang tidak punya rambut atau polos maka dinamakan Cepak. Wayang Cepak mengambil cerita sejarah wali atau kehidupan sehari-hari sehingga lebih mudah berekspresi dengan kehidupan dizaman sekarang. Jadi bukan cerita Ramayana atau Mahabarata seperti cerita wayang kulit lainnya. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun