Dalam memenuhi kebutuhan hidup sehari - hari, nasi menjadi salah satu makanan pokok yang umumnya digunakan sebagai sumber tenaga untuk melakukan berbagai aktivitas dalam kehidupan sehari - hari. Bagi masyarakat Indonesia sendiri, sarapan tanpa menggunakan nasi rasanya seperti belum makan. Berbicara soal nasi, Anda tentu sering kali melihat berbagai jenis beras orang yang sekarang ini banyak dijual di pasaran bukan?
KEMBALI KE ARTIKEL