Konsumen Kelas Menengah Muslim Indonesia berurubah sangat drastis, semakin majunya zaman semakin ingin meningkatnya taraf kehidupan sesorang, akibatnya keberhasilan Pembangunan mendorong orang-orang ingin mengikuti trend atau yang disebut juga kekinian tapi tidak lepas dari nilai-nilai religious dan spiritual. "Makin Makmur, Makin Pintar, Makin Religius". Kalimat yang pas untuk menggambarkan Kemajuan para Muslim masa kini.
KEMBALI KE ARTIKEL