Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Artikel Utama

Daftar Pustaka yang Terluka

13 Maret 2019   08:44 Diperbarui: 13 Maret 2019   16:01 319 16
Di antara kita, terutama yang pernah menyusun karya tulis ilmiah, pasti tidak asing dengan daftar pustaka (bibliography) dan daftar rujukan (references/citation). Daftar ini menjadi salah satu ciri bobot sebuah tulisan karena menggunakan pijakan teori, definisi, studi kasus, contoh-contoh, dari sejumlah bacaan dan rujukan. Beberapa lembaga juga membuat aturan seberapa banyak sumber pustaka yang harus tercantum di dalam daftar pustaka/daftar rujukan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun