Ditipu itu hal yang menyebalkan. Saya baru-baru ini ditipu kawan, kerjasama bisnis. Saya disuruh hutang dan katanya nanti dapat keuntungan 20% dari omset. Saya hutang 60juta dan semua uang nya diambil teman. Dia yang akan menjalankan bisnisnya, dia juga akan membayarkan angsuran hasil dari bisnis itu.
KEMBALI KE ARTIKEL