Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Bersatu dan Berprestasi untuk NKRI

13 Mei 2018   23:08 Diperbarui: 14 Mei 2018   00:11 767 1
Semakin semaraknya media social dan aplikasi chating di era teknologi informasi yang kian berkembang ini, maka semakin semarak pula berbagai informasi di dunia maya. Berita tersebut tidak sampai berhenti disitu, melainkan terus berkembang ke dunia nyata. Viral. Mempengaruhi pikiran dan gaya hidup masyarakat yang menerima berita tersebut mentah-mentah. Benar loh, aneka berita yang kita terima akan masuk ke alam bawah sadar dan sangat mempengaruhi kehidupan kita di masa depan. Oleh karena-nya saya pribadi sering menyaring berbagai berita yang tersebar dari berbagai penjuru. Saya bergabung hanya di grup yang dapat memberikan energi positif, terutama di grup yang menambah wawasan dan ilmu bermanfaat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun