Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Bandungan

4 Mei 2023   23:24 Diperbarui: 4 Mei 2023   23:25 145 7
Esok, saat fajar tiba, saat pedesaan Bandungan memutih ,
aku akan pergi. Dan, aku tahu kamu sedang menungguku.
aku akan melewati sawah,   melintasi pegunungan Ungaran.
Aku tidak bisa menjauh darimu lagi.

Dan kamu selalu berjalan dengan mata tertuju pada pikiranku,
Tidak melihat apa-apa di luar, tidak mendengar suara,
Sendirian, tidak dikenal, punggungku membungkuk, tangan bersilang,
Sedih, dan hari bagiku akan seperti malam membisu.

Aku tidak akan melihat emas di malam selasa hanggoro,
Atau layar di kejauhan yang turun menuju jatung Bandungan, Dan ketika aku tiba, aku akan meletakkan karangan bunga mawar dan bunga bakung di makammu . 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun