Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup

Aktifkan Indera Keenam Mu Nak! (Sebuah Nasehat dari Guru SD)

7 Mei 2017   23:31 Diperbarui: 8 Mei 2017   00:53 494 0
Sewaktu kelas 3 SD aku pernah diajar oleh seorang bapak guru yang sangat Njawani. Beliau sangat suka dengan dunia pewayangan dan sering bercerita mengenai tokoh-tokoh yang ada di dalam pewayangan. Beliau adalah salah satu sosok yang aku kagumi sampai sekarang. Apa yang patut dikagumi dari beliau? jawabannya hanya satu: Kesahajaan hidup. Hal yang paling aku tunggu ketika beliau mengajar adalah nasehat-nasehatnya. Kabar terakhir yang aku dengar, beliau sudah pensiun. Singkat kata, ada satu nasehat yang baru aku pahami isinya ketika usia sudah melebihi dua dekade. Apakah itu? 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun