Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Memabaca Kembali sosok Imam Abdullah Bin Qadhi Abdussalam (Tuan Guru) sebagai Ulama pejuang dan Politisi

22 Oktober 2015   08:26 Diperbarui: 22 Oktober 2015   09:37 506 1
 Membaca buku dan teks-teks sejarah para Ulama Pejuang seperti yang kita kenal dalam pelajaran sekolah yang di tulis oleh pemerhati sejarah atau oleh para peneliti sejarah bangsa Asing tentu akan mengantar kita jauh mengenal, menemukan, dan mengerti  banyak hal terkait sepak terjang para ulama zaman itu, menyebut seorang ulama tentu asosiasi kita akan terbawa pada seoran figur tokoh yang sanggat karismatik sebagai penutan atau bahkan seorang guru dalam ilmu agama. Ternyata asosiasi kita itu tentu keliru sebutan ulama pada zaman Kolonialisme dan penjajahan Belanda ternyata membuat kita tercengang melihat atau memaknai sejarah panjang para ulama di Nusantara yang di gambarkan dengan lugasdan apik para Ulama sebenarnya memiliki keberanian melawan bangsa Penjajah Asing baik itu Belanda maupun Inggris, dan bahkan para Ulama ini rela mempertaruhkan hidupnya demi membela tanah dan airnya atau membela rakyat yang di perlakukan semena-mena oleh bangsa Penjajah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun