Namun tidak dipungkiri bahwa banyak tantangan untuk mengembankan industri kreatif yang sudah ada, dintaranya adalah pengembangan produksi, pemasaran, pelayanan (3P) yang berkualitas dan profesional di lingkungan masyarakat kecil terutama di daerah terluar, terdepan dan terpencil. Hal tersebut perlu diperhatikan secara khusus supaya produk-produk kreatif dapat masuk dan bersaing dikancah international, sehingga perlunya peran pemerintah ataupun swasta untuk membantu dalam pengembangan produksi, pemasaran dan pelayana (3P) masyarakat kecil daerah terluar, terdepan dan terpencil .
KEMBALI KE ARTIKEL