Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Resesi Ekonomi 2023 dan Kebijakan Ekonomi Politik Indonesia

26 Oktober 2022   22:52 Diperbarui: 26 Oktober 2022   22:57 647 0
Dalam ekonomi makro resesi atau kemerosotan adalah kondisi ketika produk domestik bruto menurun atau ketika pertumbuhan ekonomi riil bernilai negatif selama dua kuartal atau lebih dalam satu tahun. Dari banyak definisi, resesi ekonomi secara sederhana dapat diartikan sebagai suatu kondisi dimana perekonomian suatu negara sedang memburuk yang terlihat dari Produk Domestik Bruto (PDB) yang negatif, pengangguran meningkat, ataupun pertumbuhan ekonomi riil bernilai negatif selama dua kuartal berturut-turut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun