Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

KKN Tematik Undip x ExoVillage: Angin Segar Dalam Pengabdian Mahasiswa Melalui Pengembangan Potensi Desa

28 Desember 2021   18:41 Diperbarui: 28 Desember 2021   18:53 133 1
Banyak perubahan terjadi pada ruang lingkup masyarakat seiring dengan keberadaan pandemi Covid-19. 2021 menjadi tahun kedua dimana masyarakat serta penulis sendiri dipaksa berdamai dengan situasi yang tidak aman. Kekhawatiran tetap melanda meskipun banyak upaya pencegahan telah dilakukan, seperti pembatasan bepergian hingga percepatan vaksinasi. Ruang lingkup masyarakat seluruhnya terdampak dengan banyak penyesuaian dilakukan dengan konsep new normal. Sebuah gagasan mengenai tatanan hidup baru yang beradaptasi dengan gaya hidup sehat dan bersih.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun