Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Rektor Zurqoni Turun Langsung ke Paser Untuk Evaluasi Kinerja KKN Mahasiswa

22 Juli 2024   15:17 Diperbarui: 22 Juli 2024   16:01 315 1
PASER,- Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda Prof. Dr. Zurqoni, M.Ag melakukan monitoring dan evaluasi Kuliah Kerja Nyata (KKN) bersama Drs. Khairul Saleh, M.Ag. di empat Kecamatan yang ada di Kabupaten Paser.  Kecamatan  Long Ikis 4 desa yakni Desa Tajer Mulya, Desa Sawit Jaya, Desa Krayan dan Desa Olung. Sementara di Kecamatan Long Kali di Desa Bante Tualan, Desa Gunung Putar, Desa Maruat, Desa Mendik 1, Desa Putang, Desa Sebakung Makmur, Desa sebakung taka, Kelurahan long kali. Kemudian untuk di Kecamatan Babulu ada di Desa Babulu Darat. Sedangkan di Kecamatan Sepaku ada di Desa Tengin baru, Desa Semoi dan Desa Wonosari.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun