Setelah sempat “berlibur” dari Ujian Nasional (UN) beberapa waktu yang lalu, kini kabar-kabari kalau UN (masih dalam kajian) akan kembali hadir membuat banyak pihak beragam sikap dan ekspresi: dari siswa yang pura-pura tenang tapi sebenarnya "deg-degan", guru yang menghela dan menarik napas panjang, hingga orang tua yang mendadak rajin beli buku latihan soal di toko online ataupun offline.
KEMBALI KE ARTIKEL