Kota Malang - Kegiatan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) menjadi wadah bagi para mahasiswa menyalurkan berbagai macam kegiatan positif pada  masyarakat. PMM sendiri bertujuan untuk mengaplikasikan Hilirisasi hasil penelitian Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). Salah satunya yang dilakukan oleh kelompok 53 gelombang 12 pada hari Rabu, 1 Februari 2023. Dengan beranggotakan Sulistiyawati, Yovi Putri Salkama, Rohid Aji Sunan, dan Muhammad Teguh Prasetyo yang berasal dari Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). Dengan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) Bapak Yaris Adhial Fajrin, SH., MH..
KEMBALI KE ARTIKEL