Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Menuju Ekonomi ASEAN yang Integratif Melalui Konektivitas Sistem Pembayaran Negara-Negara ASEAN

14 Juni 2023   20:05 Diperbarui: 14 Juni 2023   20:08 307 4
Di kutip dari laman resmi Bank Indonesia (BI), Bank Indonesia telah menjalin kerja sama dengan Bank sentral Negara Negara  yang berada di kawasan ASEAN, seperti Bank Negara Malaysia (BNM), Bangko Sentral ng Pilipinas (BSP), Monetary Authority of Singapore (MAS), dan Bank of Thailand (BOT). Hal tersebut di lakukan sebagai bentuk upaya mengeksplorasi potensi konektivitas pembayaran berbasis fast payment di kawasan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun