Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Ridwan Kamil: Pemimpin Visioner yang Mengubah Wajah Jawa Barat

15 Juli 2024   09:10 Diperbarui: 15 Juli 2024   09:56 101 2
Jawa Barat merupakan salah satu provinsi yang ada di Indonesia, khususnya di pulau Jawa. Sebagaimana Indonesia yang memiliki lambang Garuda Pancasila, Jawa Barat juga memiliki lambang. Lambang Jawa Barat ini terdiri dari sebuah perisai berbentuk bulat telur dengan hiasan pita dibagian bawahnya yang berisikan motto Jawa Barat, yaitu gemah-ripah, repeh-rapih. Kemudian ditengahnya terdapat gambar senjata khas sunda yakni Kujang. Motto Jawa Barat ini sendiri berasal dari bahasa sunda, kata gemah-ripah, repeh-rapih merupakan kata majemuk yang mempunyai arti sebagai berikut:

  • Gemah-ripah: subur makmur, sejahtera dan tenteram, cukup sandang dan pangan.
  • Rapeh-rapih: damai dan rukun atau aman sentosa.
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun