Setiap tubuh manusia pasti pernah merasakan tidur baik disengaja ataupun tidak tapi ini bukan tentang tidur sengaja atau tidak tapi apakah kita semua tahu? Ada bagian tubuh yang tak pernah tidur, meskipun mata kita tertutup dan kita tidak menyadari apa apa lagi, tapi anggota tubuh kita tetap bekerja siang dan malam. Bahkan, walaupun seseorang kepala nya sedang terluka parah sehingga dalam keadaan koma yang sangat lama, tapi seluruh anggota tubuhnya tetap tidak tidur. lantas apa fungsi tubuh yang tak pernah tidur?
KEMBALI KE ARTIKEL