Wahai para remaja!
Jangan buang waktu kalian dengan sia sia
Dengan melakukan hal yang tak berguna
Cari masalah dimana mana
Tanpa mempertimbangkan akibatnya
Wahai para remaja!
Jangan hanya karena ingin mencari sensasi
Lupa akan jati diri
Membunuh orang sana sini
Tanpa ada rasa peduli dari dalam hati
Wahai para remaja!
Sadarlah
Selesaikan masalah dengan bijaksana
Tanpa melakukan kekerasan yang tidak sepatutnya dilakukan seorang remaja
Jangan rusak harapan bangsa
Lebih baik lakukan hal yang berguna