Dimasa depan, aku takut kehilangan identitas diriku sebagai warga Negara Indonesia. aku takut, jika beberapa puluh tahun mendatang, aku enggan menjadi WNI, enggan tinggal di negeri berjuta pulau ini. Aku takut, jika nanti aku memiliki seorang anak, dia tak bisa melihat keindahan negeri ini, padahal sekarang aku begitu takjub pada indahnya Indonesia. Aku takut jika ketakjuban itu akan hilang seiring dengan berjalannya waktu, dan Indonesia hanya tinggal nama.
KEMBALI KE ARTIKEL