Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Smartphone Itu Fashion Atau Kebutuhan?

20 September 2013   09:18 Diperbarui: 24 Juni 2015   07:38 46 2
Dewasa ini smartphone sering digunakan sebagai tren dikalangan remaja. Smartphone menjadi dunia ke dua setelah kehidupan nyata, disaat kesepian sepulang dari kantor atau kampus, ditemani smartphone dengan fitur-fitur canggihnya kesepian itu pun sirna seolah dunia ada digengaman tangan. Selain sebagai tren, ada juga yang menggunakan smartphone sebagai pembeda status sosial dan ajang gengsi di lingkungan sosialnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun