Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Peran Guru di Era 4.0

19 Maret 2020   12:49 Diperbarui: 10 April 2020   21:58 33 0
Pendidikan merupakan salah satu dari sekian banyak kewajiban yang harus segera di entaskan, dalam dunia pendidikan tidaklah asing bagi kita jika menyebutkan kata "GURU" banyak yang menganggap guru adalah pahlawan tanpa tanda jasa, akan tetapi apakah masih mungkin kalimat tersebut masih berlaku di era yang sekarang atau di sebut era 4.0, tanda Tanya besar masih bergelantungan difikiran saya bahkan mungkin juga anda, yakni terdapat pada peran atau perbedaan guru yang sangat signifikan dapat dengan jelas di temukan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun