Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story

Liburan Bersama di "Winter Wonderland"

9 Januari 2012   02:32 Diperbarui: 25 Juni 2015   21:09 394 0

Berlibur merupakan saat yang tepat bagi keluarga berkumpul dan liburan bersama. Libur sekolah kali ini bertepatan dengan perayaan natal dan tahun baru. Jangka liburan yang cukup panjang membuat orang tua memanfaatkannnya dengan baik. Mereka tak segan mengajak anak-anaknya mengunjungi tempat berlibur yang asik, untuk mengisi libur sekolah anaknya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun