Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

(Ba)wa (Per)ubahan dengan Sumpah Pemuda

28 Oktober 2017   10:13 Diperbarui: 28 Oktober 2017   10:26 1502 3
Tanggal 28 Oktober merupakan hari yang sangat sakral bagi bangsa Indonesia terutama para pemudanya. Hari ini dikenal dengan sebutan hari sumpah pemuda. Kebanyakan dari kita mungkin sudah tahu kenapa bisa disebut sebagai hari sumpah pemuda. Usut punya usut. Pada tanggal 28 oktober 1928 telah dilangsungkan sebuah konggres dimana seluruh pesertanya adalah seorang pemuda yang kala itu menghasilkan sebuah hasil yang kita kenal sebagai " sumpah pemuda". Nah kira-kira apakah kalian tahu untuk siapa sih sumpah ini ditujukan? Dan bagaimana sih cara memaknai hari super penting ini?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun