Desa Cupak terletak di Kecamatan Ngusikan Kabupaten Jombang, dikawasan Gunung Pucangan dengan luas desa sekitar 72 hektar, jumlah penduduk sekitar 1.026 jiwa, dan tersebar di 3 (tiga) dusun yaitu: Cupak, Asemgede, dan Kromo. Kecamatan Ngusikan memiliki 11 wilayah desa dan merupakan kecamatan yang terjauh dengan jarak tempuh hingga 26 Km dari kota Jombang
KEMBALI KE ARTIKEL