World Health Organization (WHO) menyatakan bahwa Coronaviruses (Cov) pertama kali terdeteksi di Wuhan, China yaitu pada tanggal 30 Desember 2019. Virus ini dapat menyerang saluran pernapasan manusia. Virus tersebut memiliki nama ilmiah Covid-19. Covid-19 dapat memberikan efek mulai dari flu yang ringan sampai kepada yang sangat serius setara atau bahkan lebih parah dari MERS-CoV dan SARS-CoV (Kirigia & Muthuri, 2020). Covid-19 disebut juga sebagai zoonotic yaitu penularannya ditularkan melalui manusia dan/atau hewan.
KEMBALI KE ARTIKEL