Sekitar 60.000 tahun lalu, gelombang migrasi pertama manusia yang menjadi nenek moyang ras Melanesia sampai di dataran Kepulauan Indonesia. Berakhirnya zaman es, pada awal zaman Holosen atau zaman 12.000 tahun sebelum masehi menyebabkan naiknya permukaan laut dan terpisahnya daratan-daratan Sundaland dari daratan utama Asia, kemudian terpecah sehingga membentuk kepulauan Nusantara seperti sekarang ini. Indonesia disebut sebagai negara resmi Republik Indonesia atau lebih detailnya yaitu Negara Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa tepatnya di Pontianak (kota khatulistiwa).Â
KEMBALI KE ARTIKEL