Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Makna Awal Tahun untuk Para Kaum Jomblo

3 Januari 2017   11:23 Diperbarui: 3 Januari 2017   11:32 103 3
Tidak diragukan lagi bahwa akhir tahun sudah berganti, waktupun terus berlalu dan bumi masih berputar pada porosnya. Tibalah saat dimana tahun baru mulai menyapa, awal tahun di bulan Januari mulai menyapa seluruh manusia di dunia ini. Banyak hal yang telah kalian lewati pastinya ditahun-tahun sebelumnya yang penuh kenangan pahit atau indah pastinya. Berbeda dengan Para Kaum Jomblo, orang yang notabene nya masih Jomblo menyambut tahun baru ini pastinya dengan sejuta harapan yang terpendam dan ingin dikabulkan olehNya. Tentunya kalian pasti tahu sendiri salah satu harapan Para Kaum Jomblo ini, yaaa.. pasti harapan yang itu yang membuat Kaum Jomblo merasa tidak Jomblo lagi haha..

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun