Sebagai seorang dosen tentu saja dulu saya juga sering berharap suatu saat saya bisa melanjutkan studi ke jenjang yang lebih tinggi. Kalau bisa di luar, di kampus-kampus ternama di belahan dunia. Saya juga ingin bisa post doktoral di luar negeri. Dan melanjutkan mimpi-mimpi saya yang dulu. Bisa melahirkan karya-karya yang berkualitas dan dimuat di jurnal-jurnal ternama di luar sana.
KEMBALI KE ARTIKEL