Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bahasa

Sekilas tentang Kampus Politeknik MBP Medan

22 Maret 2015   21:15 Diperbarui: 17 Juni 2015   09:17 628 0
selamat malam sahabat,

nama saya edison purba, saya berkuliah di politeknik mbp medan jurusan bahasa inggris. sekarang saya sudah memasuki semester 4. saya akan sedikit bercerita tentang kampus politeknik mbp medan.
politeknik mbp medan adalah salah satu perguruan tinggi terkemuka di kota medan. memiliki 16 program studi dan masiang-masing program studi telah terakriditasi.
politeknik mbp medan memiliki sk mendiknas RI No.148/D/O/2002 dan beralamat di jln letjend.djamin ginting No.285-287 pd.bulan-medan 20155 telp. 061-821 8605, 821 8580 fax. 061 821 8605 memiliki E-mail : politeknikmbp@prestasi.ac.id dan homepage : http : //www.prestasi.ac.id.
memiliki gedung sendiri berlantai 7, lapangan parkir yang luas,dan dilengkapi dengan area wi-fie. politeknik mbp medan memiliki staf pengajar lulusan dalam maupun luar negeri.
sistem pengajaran di politeknik mbp medan sudah sangat berstandar, dimana setiap hari dosen selalu tepat waktu masuk ke dalam kelas dan tidak lupa memberi salam kepada mahasiswa dan mahasiswi., belajar sesuai dengan jam belajar yang telah ditentukan ,dan senantiasa membimbing mahasiswa dan mahasiswi dalam menyelesaikan kegiatan belajar setiap hari nya.


saya rasa sekian penjelasan singkat saya tentang kampus politeknik mbp medan, jikalau ada penulisan saya yang kurang berkenan di hati pembaca saya mohon maaf.
atas perhatian dan kerja sama nya saya ucapkan terima kasih.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun