Tulungagung – Senin (20/6), mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Reguler Semester Antara Tahun 2021/2022 Universitas Negeri Malang (UM) menyerahkan media sosialisasi Penyakit Mulut dan Kaki (PMK) berupa video kepada Polsek Pagerwojo, Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur. Pembuatan video yang proses syutingnya berlangsung pada Jum’at (17/6) tersebut dilakukan dalam rangka melaksanakan program kerja Sosialisasi PMK yang bekerja sama dengan Koramil dan Polsek setempat.
KEMBALI KE ARTIKEL