Pada pagi hari tadi kamis 13 Oktober 2022 pukul 09.00 WIB, Presiden RI Joko Widodo mengunjungi Kota Bandung, Jawa Barat. Salah satu tujuan Presiden Joko Widodo mengunjungi Kota Bandung yaitu, untuk meluncurkan Vaksin Indovac yang diproduksi oleh PT Biofarma. Vaksin Indovac merupakan Vaksin Covid-19 produksi dalam negeri. Selain peluncuran Vaksin adapun penyuntikan perdanan Vaksin Indovac tersebut.
KEMBALI KE ARTIKEL