Mohon tunggu...
KOMENTAR
Diary Pilihan

Dari Bully Menjadi Inspirasi : Kisah Lisa Membangun Semangat Generasi Muda

17 Januari 2025   18:19 Diperbarui: 17 Januari 2025   18:19 26 1
Lissa Nurzaanah yang sering dipanggil Lisa, adalah seorang perempuan muda yang baru saja menyelesaikan masa studinya di Universitas ARS Bandung  jurusan Ilmu Komunikasi pada tahun 2024 yang berhasil membuktikan bahwa masa lalu yang penuh tantangan bukanlah akhir dari segalanya. Dari seorang anak yang kerap menjadi korban perundungan, ia bertransformasi menjadi sosok yang menginspirasi banyak anak muda. Keaktifannya dalam berbagai lomba, organisasi, dan komunitas membuatnya menjadi simbol semangat untuk terus maju, membangun personal branding, dan menemukan jati diri.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun