Pemaparan Materi Bimbingan dan Konseling dalam acara 'DIBIKONS' SEMARAK BK 2024, yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Universitas Negeri Surabaya, Fakultas Ilmu Pendidikan, Prodi Bimbingan dan konseling, yang dilaksanakan pada hari minggu tanggal 28 Juli 2024. Dengan pemateri atau sebagai Narasumber yaitu Bapak Prof. Dr. Mochammad Nursaalim, M.Si dan Bapak Dr. Backhrudin All Habsy, M.Pd. Beliau menyampaikan dan membahas materi 'Manfaat komunikasi terapeutik dalam jenis karier, selain menjadi guru BK' dan 'Membahas dasar-dasar BK dan manfaatnya dalam berbagai jenis karier'
KEMBALI KE ARTIKEL