Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Revitalisasi Pasar Caplek

1 Februari 2023   19:10 Diperbarui: 1 Februari 2023   19:17 362 0
Revitalisasi pasar caplek yang ada di desa bodelor dengan program swakelola masih terus berlanjut hingga sekarang. Revitalisasi dilaksanakan untuk mengelola pasar agar lebih tertata dan rapih serta merenovasi pasar yang sebelumnya. Sebelumnya para pedagang dapat dengan bebas berjualan di pinggir jalan dan kerap kali membuat kemacetan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun