Mohon tunggu...
KOMENTAR
Worklife

Mahasiswi Kesehatan Masyarakat UNNES Beri Edukasi Cuci Tangan untuk Murid di SD Negeri Candirejo 1

4 November 2024   21:30 Diperbarui: 4 November 2024   21:39 33 0
Semarang, 17 Oktober 2024 – Mahasiswi program studi Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Negeri Semarang (UNNES) angkatan 2021 kembali mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat melalui advokasi kesehatan. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya personal hygiene, khususnya cuci tangan, di kalangan siswa sekolah dasar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun