Pertumbuhan serta persaingan startup yang semakin kompetitif, membuat banyaknya pengusaha, investor dan eksekutif mulai “mengernyitkan dahi” memikirkan strategi yang taktis dan adaptif untuk para bisnis startupnya. Salah satu strategi yang terkenal cukup umum namun terbilang tidak mudah dilakukan oleh semua kalangan adalah menambah jaringan atau relasi dari berbagai strata. Jejaring startup adalah sekelompok orang yang terlibat dalam komunitas startup, baik sebagai pendiri, karyawan, investor, atau penasihat. Orang-orang ini dapat memberikan dukungan, saran, dan koneksi untuk membantu startup meraih kesuksesan.
KEMBALI KE ARTIKEL