Talun, (10/02/2023) -- MPASI merupakan makanan pendamping ASI yang menjadi makanan peralihan dari ASI ke makanan keluarga yang diberikan pada anak berumur 6-24 bulan untuk memenuhi gizinya. Pemberian MPASI harus seimbang yaitu memenuhi kebutuhan energi, protein, lemak, serta vitamin pada anak.
KEMBALI KE ARTIKEL