Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Membangun Eksistensi Taman Baca Masyarakat (TBM) Cahaya bersama Mahasiswa KKN-T UPI Desa Sukamaju

31 Agustus 2023   12:30 Diperbarui: 31 Agustus 2023   12:35 323 0
Kebiasaan atau budaya berliterasi di suatu masyarakat terkadang tidak ditentukan dari keinginan suatu masyarakat melainkan tersedianya akses ataupun sarana dan prasarana bahan bacaan yang tersedia, sehingga masyarakat dapat lebih mudah mendapatkan bahan bacaan maupun media informasi  yang bermanfaat. Akses bahan bacaan di masyarakat biasanya dapat ditemukan pada Taman Baca Masyarakat (TBM). Namun terkadang keberadaan TBM di suatu wilayah masih kurang diketahui oleh masyarakat sekitar. Pada dasarnya, keberadaan TBM di suatu daerah sangat diperlukan, dimana TBM memiliki fungsi untuk dapat memberikan sarana pembelajaran dan edukasi bagi masyarakat sekitar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun