Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Belajar Budaya Jepang "Teru-Teru Bozu" Bersama Mahasiswa Pendidikan Bahasa Jepang UNNES dan Siswa Kelas 1 SD

16 November 2024   16:34 Diperbarui: 16 November 2024   17:06 48 1
Pada Selasa 15 Oktober 2024, Kelompok Ngijo yang beranggotakan 18 orang melakukan pengabdian di SD Negeri Ngijo 01. Project kami adalah mengajarkan siswa kelas 1 SD mengenai budaya Jepang yaitu origami dan Teru-Teru Bozu. Kami mengajak anak-anak untuk membuat dan menghias origami boneka Teru-Teru Bozu. Teru-Teru Bozu sendiri merupakan salah satu budaya Jepang yang cukup populer. Boneka kecil yang terbuat dari kertas atau kain ini dikenal sebagai simbol harapan untuk cuaca cerah. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun