Mohon tunggu...
KOMENTAR
Entrepreneur

Inilah Praktik Nyata Mahasiswa dalam Pendampingan Penggunaan Teknologi Digital UMKM

17 Mei 2023   22:27 Diperbarui: 19 Mei 2023   21:56 79 0
Dalam meningkatkan efektivitas dan efisiensi proses dan operasional sebuah bisnis, pelaku usaha termasuk UMKM, perlu melakukan perubahan dari sistem konvensional menjadi digital. Dengan digitalisasi, pelaku bisnis akan memanfaatkan teknologi, mulai dari cara memperoleh bahan baku, proses pembuatan produk, hingga pemasarannya. Namun, pengetahuan mengenai digitalisasi yang dapat membantu mereka masih sangat minim. Hal tersebut menyebabkan kemajuan teknologi yang ada saat ini belum mampu membantu para UMKM dalam menjalankan usahanya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun